Headline

BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.

13/2/2022 15:30

Bencana Tanah Bergerak di Tegal

Warga memperhatikan lantai rumah yang amblas akibat bencana tanah bergerak di Desa Dermasuci, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, Minggu (13/2/2022). Menurut PMI Kabupaten Tegal, sebanyak 97 rumah rusak ringan dan berat akibat bencana tanah bergerak dalam sepekan terakhir di darah tersebut sehingga mengakibatkan sekitar 200 warga terpaksa mengungsi. ANTARA/Oky Lukmansyah/Bro

Baca Juga