Headline

BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.

09/12/2021 14:50

Kasus Skimming WNA Di Bali

Polisi menghadirkan tersangka kasus skimming yang merupakan warga negara Turki berinisial CY (tengah) dan MB (kedua kanan) serta warga negara Ukraina berinisial BK (kiri) beserta barang bukti saat konferensi pers di Mapolda Bali, Denpasar, Bali, Kamis (9/12/2021). Tim Resmob Ditreskrimum Polda Bali menangkap tiga orang tersangka WNA dalam dua kasus skimming yang berbeda yang dilakukan para pelaku di sejumlah ATM di wilayah Bali. ANTARA/Fikri Yusuf/hp/Ole.

Baca Juga