Headline

Presiden sebut negara butuh kepolisian tangguh, unggul, bersih, dan dicintai rakyat.

Fokus

Puncak gunung-gunung di Jawa Tengah menyimpan kekayaan dan keindahan alam yang luar biasa.

12/11/2021 11:23

Ken Swagumilang Sumbang Emas untuk Jawa Timur

Pemanah Jawa Timur Ken Swagumilang meluapkan kegembiraan seusai memenangi final panahan compound elite putra Peparnas Papua melawan pemanah Kalimantan Tengah Fitriansyah di Lapangan Panahan, Kampung Harapan, Kabupaten Jayapura, Papua, Jumat (12/11/2021). Ken Swagumilang berhasil meraih medali emas usai mengalahkan Fitriansyah dengan tembakan penentuan setelah memperoleh total poin sama 143-143. ANTARA/Wahyu Putro A/nym/rdi

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik