Headline

. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.

Fokus

Penurunan permukaan tanah di Jakarta terus menjadi ancaman serius.

06/10/2021 19:00

Antusias Warga Menyaksikan Pertandingan Sepak Bola PON Papua

Warga menyaksikan pertandingan penyisihan sepak bola putra PON Papua antara tim Papua melawan tim Jawa Barat di Stadion Mandala, Kota Jayapura, Papua, Rabu (6/10/2021).  Ketua DPR RI, Puan Maharani menyoroti soal terdeteksinya kasus Covid-19 pada perhelatan PON XX Papua. Puan meminta agar ada evaluasi protokol kesehatan dalam penyelenggaraan PON XX Papua.  ANTARA/Nova Wahyudi/wsj/rdi

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik