Headline

Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.

30/9/2021 14:25

Sodetan Antisipasi Banjir Waduk Tiu

Petugas Dinas Sumber Daya Air (SDA) menggunakan alat berat untuk mengeruk di Waduk Tiu, Cipayung, Jakarta Timur, Kamis (30/9/2021). Dinas Sumber Daya Air mengeruk dan menyodet sepanjang 13 meter dari Waduk Tiu ke Kali Cipinang menuju Kali Sunter guna mengantisipasi banjir di wilayah Cipinang Melayu. ANTARA/Asprilla Dwi Adha/rwa/rdi

Baca Juga