Headline

Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.

29/5/2021 15:58

Gebyar Vaksin Lansia di Mall

Petugas kesehatan memeriksa tekanan darah peserta lansia pada gebyar vaksin lansia di Palembang Indah Mall, Sumsel, Sabtu (29/5/2021). Kegiatan vaksin dalam rangka hari lanjut usia nasional ini menargetkan 200 lansia penerima vaksin dengan sistem satu pegawai mall membawa dua lansia untuk divaksinasi. ANTARA/FENY SELLY/Per

Baca Juga