Headline

Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.

09/1/2021 23:39

Keluarga Korban Sriwijaya Air Berdatangan ke Krisis Center

Petugas PMI membawa keluarga korban yang sedih seusai melapor di Posko krisis center pesawat Sriwijaya Air SJ 182 di Terminal 2D, Bandara Soekarno Hatta, Tenggerang, Banten (9/1/2021) Malam. Keluarga dan kerabat korban masih terus berdatangan untuk memberikan laporan serta menunggu informasi terkini terkait pencarian dari 62 penumpang pesawat Sriwijaya Air SJ 182 rute Jakarta-Pontianak yang hilang kontak di perairan Kepulauan Seribu. MI/RAMDANI/gus  

Baca Juga