Headline

Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.

18/12/2020 11:14

Simulasi Vaksinasi Covid-19 Di Kendari

Petugas kesehatan menyuntikan vaksin Covid-19 saat simulasi pelayanan vaksinasi di Puskesmas Kemaraya, Kendari, Sulawesi Tenggara, Jumat (18/12/2020). Simulasi tersebut dilaksanakan agar petugas kesehatan mengetahui proses penyuntikan vaksinasi Covid-19 yang direncanakan pada Maret 2021. ANTARA/Jojon/rwa/Ole

Baca Juga