Headline

Koruptor mestinya dihukum seberat-beratnya.

Fokus

Transisi lingkungan, transisi perilaku, dan transisi teknologi memudahkan orang berperilaku yang berisiko.

02/7/2020 18:50

Rejeki Bengkel Sepeda di Masa Pandemi

Penjual jasa service sepeda memperbaiki sepeda di bengkel Dil Dul Cycle di kawasan Pondok Kacang Timur, Tangerang Selatan, Kamis (2/7/2020). Animo masyarakat bersepeda berada di puncak tertinggi seiring pelonggaran kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di masa pandemi covid-19. Euforia ini membawa berkah bagi UKM di Industri sepeda seperti yang dirasakan Dil Dul Cycle. Omzet bengkel sepeda yang juga menjual sepeda bekas ini melonjak tinggi hingga ratusan juta rupiah per bulannya. MI/Ricky Julian/rdi

Baca Juga