Headline

Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.

21/3/2020 14:45

Penutupan Objek Wisata Bali

Petugas beraktivitas di area Taman Budaya Garuda Wisnu yang sepi pengunjung di Badung, Bali, Sabtu (21/3/2020). Pemprov Bali mengeluarkan seruan untuk menutup sementara kegiatan kunjungan di obyek wisata di seluruh Bali sebagai upaya pencegahan penyebaran virus korona (Covid-19). ANTARA/Nyoman Hendra Wibowo/nym/rdi

Baca Juga