Headline

Dengan bayar biaya konstruksi Rp8 juta/m2, penghuni Rumah Flat Menteng mendapat hak tinggal 60 tahun.

Fokus

Sejumlah negara berhasil capai kesepakatan baru

09/3/2020 12:16

Ungkap Kasus Penimbunan Masker di Bogor

Kapolres Bogor  Ajun Komisaris Besar Roland Ronaldy (tengah) bersama Kasubbag Humas Polres Bogor Ajun Komisaris Ita Puspita Lena (kanan) dan Kasat Reskrim Polres Bogor Ajun Komisaris Benny Cahyadi saat rilis kasus penimbunan dan penjualan masker dan Handsanitizer di Mapolres Bogor, Jalan Tegar Beriman, Cibinong, Senin (9/3/2020). Dari hasil ungkap kasus yang mengamankan 4 orang penimbun di Bogor yang menjual  masker Rp.345 Ribu dan Handsanitizer Rp120 Ribu tersebut, barang bukti yang disita berupa 232 botol handsanitizer ukuran 250 mili liter, 336 box masker kesehatan, 950 lusin masker tidak sesuai standar dan 5 karung berisi masker . MI/ Dede Susianti/rdi

Baca Juga