Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mendorong agenda transisi industri menuju industri hijau yang keberlanjutan dan rendah emisi karbon di Indonesia melalui penyelenggaraan Annual Indonesia Green Industry Summit (AIGIS) Goes To Campus.
"Program ini dirancang untuk memperluas jejaring pemikiran dan kontribusi generasi muda, terutama civitas akademi terhadap industri hijau di Indonesia. Rangkaian kegiatan AIGIS Goes to Campus ini diselenggarakan di empat kampus, yaitu Universitas Indonesia, Universitas Padjajaran, Universitas Trisakti, dan Universitas Bina Nusantara plus satu kampus yaitu Sekolah Tinggi Teknologi Tekstil Bandung," kata Kepala Badan Standardisasi dan Kebijakan Jasa Industri (BSKJI) Kementperin, Andi Rizaldi, Rabu (30/7).
Kemenperin juga telah menginisiasi AIGIS Scientific Competition yang merupakan kompetisi inovasi dalam bidang industri hijau. Dari kompetisi tersebut, terdapat lima karya terbaik yang dinilai memiliki potensi kuat dalam mendorong pembangunan industri ramah lingkungan. Para penerima penghargaan tersebut, yakni UI, Unpad, Trisakti, Binus, dan Politeknik STTT Bandung serta satu peserta terbaik Toyota Eco Youth (TEY) 2024 dari SMAN Bali Mandara.
Adapun pemberian penghargaan tersebut diserahkan di puncak acara AIGIS, yakni Youth Green Forum (YGF) yang mengusung tema Future Green Begins.
"Youth Green Forum ini merupakan acara puncak dari kegiatan AGTC atau AIGIS Goes to Campus untuk memberi kesempatan mahasiswa dapat berdialog dengan para pejabat di tempat industri hijau. Kami berharap bahwa kompetisi ini tidak hanya sekedar perlumbaan, tetapi dapat memicu generasi muda, terutama di kampus, untuk terus berinovasi dan mengembangkan industri dalam mendukung pembangunan ekonomi, ramah lingkungan, serta keberlanjutan," pungkasnya. (E-3)
Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita memimpin rapat perdana bersama jajarannya pada awal tahun 2026 dengan agenda utama membahas program restarting bagi industri kecil.
Wakil Menteri Perindustrian (Wamenperin) Faisol Riza menargetkan pertumbuhan PDB industri pengolahan non migas (IPNM) 2026 di angka 5,51%.
Juru Bicara (Jubir) Kementerian Perindustrian (Kemenperin), Febri Hendri Antoni Arif menyampaikan bahwa nilai Indeks Kepercayaan Industri (IKI) pada Desember 2025 berada di angka 51,9.
Industri penunjang minyak dan gas (migas) dalam negeri semakin menunjukkan peran strategisnya.
Himpunan Kawasan Industri Indonesia (HKI) menegaskan komitmennya untuk mendukung penguatan diplomasi ekonomi Indonesia melalui kawasan industri.
Teknologi kulit, karet, dan plastik akan terus berkembang dan memerlukan tenaga pendidik yang mengikuti perkembangan inovasi.
BANYAK inovasi teknologi rendah emisi yang dihadirkan para exhibitor di pameran Electricity Connect 2025.
Kesadaran akan kelestarian lingkungan menjadi pemicu utama untuk gen z dan milenial memilih kendaraan rendah emisi.
Bus berwarna ungu itu mengawali perjalanan dari depan Pendopo Wiyoto Praja, Kompleks Kepatihan, melewati Jalan Mataram, kemudian menuju ke kawasan Malioboro.
SIG, sambung Donny, memiliki fokus untuk menyediakan produk bahan bangunan inovatif yang rendah emisi, serta fasilitas pembiayaan pemilikan rumah.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved