Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
KERETA Cepat Whoosh menjadi favorit masyarakat pada periode akhir pekan Sabtu-Minggu, 21-22 Oktober 2023. Jumlah penumpang yang dilayani pada dua hari tersebut mencapai 23.439 orang.
General Manager Corporate Secretary KCIC, Eva Chairunisa, merinci jumlah penumpang terdiri dari 11.330 penumpang di 21 Oktober 2023 dengan okupansi 86% dan 12.109 penumpang di 22 Oktober 2023 dengan okupansi 92%. KCIC pun berterima kasih kepada masyarakat yang telah memilih Kereta Cepat Whoosh untuk melakukan perjalanan Jakarta-Bandung pp di akhir pekan ini.
Eva menjabarkan sebagian besar penumpang yang melakukan perjalanan dengan Whoosh di akhir pekan bertujuan untuk berlibur di Bandung atau berbelanja di Jakarta. Dengan singkatnya waktu perjalanan, banyak penumpang yang sengaja melakukan perjalanan pergi pulang dalam satu hari yang sama tanpa perlu menginap di kota tujuan. Selain untuk berwisata, ada juga penumpang yang bepergian untuk kepentingan bisnis, bekerja, sekolah, dan mengunjungi keluarga.
Baca juga: Penumpang Kereta Cepat Whoosh Gratis Masuk ke Tempat Wisata Dusun Bambu
“Tujuan perjalanan penumpang pada akhir pekan ini didominasi oleh wisatawan dan pebisnis. Kami senang karena Whoosh bisa jadi moda transportasi yang mampu mengakomodir kebutuhan perjalanan masyarakat dengan baik. Hal ini tentu menambah semangat Kami untuk terus mengembangkan kualitas pelayanan agar kedepannya masyarakat selalu mendapatkan yang terbaik dari kami,” ucap Eva dalam keterangan resmi, Senin (23/10).
Beberapa hal yang perlu terus kami sosialisasikan kepada penumpang diantaranya terkait datang lebih awal ke stasiun karena gate ditutup 5 menit sebelum jadwal keberangkatan, duduk sesuai nomor kereta dan nomor kursi, persiapkan tiket fisik maupun QR saat akan boarding, serta jaga selalu kebersihan selama berada di stasiun maupun selama dalam perjalanan.
Baca juga: Kemenhub akan Sulap Argo Parahyangan Jadi Kereta Wisata
“Dengan tingginya angka penumpang Whoosh di akhir pekan ini, Eva pun semakin yakin jika kehadiran Whoosh dapat berdampak positif bagi wilayah-wilayah di sekitar Jakarta-Bandung seperti bertambahnya angka wisatawan dan meningkatnya pertumbuhan ekonomi. Kami optimis bahwa Whoosh dapat membawa banyak dampak positif di masyarakat. Tak hanya bagi para penumpang yang kini bisa melakukan mobilitas yang lebih efektif, tapi juga bagi wilayah-wilayah yang didatanginya,” tutup Eva. (Z-11)
Layanan kereta cepat Whoosh semakin mengukuhkan posisinya sebagai moda transportasi pilihan wisatawan mancanegara, khususnya asal Malaysia, selama momen libur Nataru.
Penjualan tiket Whoosh diprediksi akan terus bertambah dan diperkirakan dapat melampaui 23 ribu penumpang hingga malam nanti, seiring tingginya mobilitas saat libur Natal 2025.
KCIC menghadirkan promo Whoosh Dealcember berupa diskon Rp25.000 untuk tiket kereta cepat Whoosh kelas Premium Economy, berlaku untuk keberangkatan 10-15 Desember 2025.
Selain rencana kereta Kilat Pajajaran yang disebut menjadi tercepat kedua setelah Whoosh, Pemprov Jawa Barat dan PT. Kereta Api Indonesia atau KAI akan menyediakan gerbong khusus petani.
GUBERNUR Jawa Barat Dedi Mulyadi membuat kesepakatan dengan PT. KAI soal kereta Kilat Pajajaran yang menjadi kereta kedua tercepat setelah Whoosh, ini rencana rute dan waktu operasinya
PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) resmi membuka penjualan tiket kereta cepat Whoosh untuk periode libur akhir tahun.
Layanan kereta cepat Whoosh semakin mengukuhkan posisinya sebagai moda transportasi pilihan wisatawan mancanegara, khususnya asal Malaysia, selama momen libur Nataru.
Sampai dengan siang ini, Rabu (24/12), penjualan tiket Whoosh untuk keberangkatan telah mencapai sekitar 15 ribu tiket.
KERETA cepat Whoosh memberikan diskon Rp25.000 untuk tiket Premium Economy periode keberangkatan 10-15 Desember 2025.
Tingginya minat terhadap Edutrip menunjukkan bahwa metode pembelajaran berbasis pengalaman semakin dibutuhkan di dunia pendidikan.
Hal itu, menurutnya, merupakan bentuk kehadiran pemerintah dalam memastikan penyediaan layanan publik yang terjangkau, terutama untuk prasarana dan transportasi massal.
PSI mengapresiasi sikap bijak Presiden Prabowo Subianto terkait pembiayaan proyek Kereta Cepat Jakarta–Bandung (Whoosh).
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved