Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
BUPATI Lamongan, Yuhronur Efendi, menorehkan prestasi dengan menerima Penghargaan Primaniyarta 2025 kategori Kepala Daerah Pendukung Ekspor dari Kementerian Perdagangan Republik Indonesia.
Penghargaan bergengsi tersebut diserahkan langsung oleh Menteri Perdagangan Republik Indonesia, Budi Santoso, dalam kegiatan Opening Ceremony The 40th Trade Expo Indonesia (TEI) di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City, pada Rabu (15/10) malam.
Penghargaan Primaniyarta merupakan apresiasi tertinggi yang diberikan pemerintah kepada eksportir berprestasi dan juga kepala daerah yang berperan aktif dalam mendukung serta mendorong peningkatan ekspor nasional.
Ekspor memainkan peran vital dalam mengembangkan industri, menciptakan lapangan kerja, dan memperluas pasar produk lokal hingga ke tingkat internasional. Selain itu, ekspor juga menjadi sarana untuk memperkenalkan produk unggulan daerah dan berkontribusi langsung pada peningkatan kesejahteraan masyarakat.
Pada bulan Mei 2025, Kabupaten Lamongan juga telah sukses melepas ekspor perdana tahun 2025 yang berisikan produk-produk unggulan daerah ke 10 negara tujuan.
Komoditas andalan Lamongan yang berhasil menembus pasar internasional meliputi ikan, udang, kayu dan barang dari kayu, kain tenun khusus, pupuk, pakan ternak, makanan dan minuman olahan, serta perabot dan perlengkapan penerangan rumah.
Produk-produk ini dikirim ke pasar-pasar utama seperti Amerika Serikat, Jepang, Tiongkok, Australia, Inggris, Turki, Jerman, India, Hong Kong, dan negara-negara lain.
“Capaian ekspor Kabupaten Lamongan menunjukkan bahwa kita masih cukup tangguh dalam menghadapi ketidakpastian kondisi pasar global. Tentu harapannya di tahun ini kita bisa mempertahankan dan terus meningkatkannya,” tutur Bupati yang akrab disapa Pak Yes.
Untuk mengoptimalkan ekspor daerah, Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Lamongan terus melakukan sejumlah langkah strategis, antara lain:
Bupati Lamongan Yuhronur Efendi bersama jajaran Forkopimda serta masyarakat menghadiri coffee morning Kodim 0812, Rabu (10/9) di Bukit Tidar Jotosanur.
Pemerintah Kabupaten Lamongan menyatakan kesiapannya untuk mendukung program swasembada pangan nasional melalui pelaksanaan musim tanam ketiga (MT III).
Setelah dilantik untuk masa jabatan 2025-2030, Yuhronur Efendi dan Dirham Akbar Aksara berkomitmen memberikan pelayanan berkualitas untuk masyarakat Lamongan.
Dari dua model hitung cepat itu hanya terpaut sedikit selisihnya dan paslon Yes Dirham tetap unggul
Tentu untuk mendapatkan penghargaan ini, Pemerintah Kabupaten Lamongan telah memenuhi kualifikasi ragam penilaian yang sudah ditentukan. Diantaranya ialah aspek pertumbuhan ekonomi
Melalui FiberCreme, pihaknya ingin menunjukkan inovasi berbasis bahan lokal dapat berdaya saing global.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved