Headline

Dalam suratnya, Presiden AS Donald Trump menyatakan masih membuka ruang negosiasi.

Fokus

Tidak semua efek samping yang timbul dari sebuah tindakan medis langsung berhubungan dengan malapraktik.

Ini Pengertian Bilangan Prima dan Cara Menentukannya

Ajeng Ayu Winarsih
13/5/2022 15:55
Ini Pengertian Bilangan Prima dan Cara Menentukannya
Ilustrasi(Daily Mail)

DIKUTIP dari Wikipedia.org, dalam matematika, bilangan prima adalah bilangan asli yang lebih besar dari angka 1, yang faktor pembaginya adalah 1 dan bilangan itu sendiri. 

Bilangan 2 dan 3 adalah bilangan prima, sedangkan 4 bukan bilangan prima karena 4 memiliki faktor selain 1 dan 4, yakni 2. 

Cara Menentukan Bilangan Prima

Jika suatu bilangan yang lebih besar dari 1 bukan bilangan prima, maka bilangan itu disebut bilangan komposit.

Cara paling sederhana untuk menentukan bilangan prima yang lebih kecil dari bilangan tertentu adalah dengan menggunakan saringan Eratosthenes. 

Baca juga: Contoh Kata Pengantar untuk Tugas, Makalah, Karya Ilmiah, dan Laporan

Berikut adalah contoh 180 bilangan prima pertama (semua bilangan prima kurang dari 1.000): 2, 3, 5, 7, 11, 13, 17, 19, 23, 29, 31, 37, 41, 43, 47, 53, 59, 61, 67, 71, 73, 79, 83, 89, 97, 101, 103, 107, 109, 113, 127, 131, 137, 139, 149, 151, 157, 163, 167, 173, 179, 181, 191, 193, 197, 199, 211, 217, 223, 227, 229, 233, 239, 241, 251, 257, 263, 269, 271, 277, 281, 283, 293, 301, 307, 311, 313, 317, 319, 323, 331, 337, 347, 349, 353, 359, 361, 367, 373, 379, 383, 389, 397, 401, 409, 419, 421, 431, 433, 439, 443, 449, 457, 461, 463, 467, 479, 487, 491, 499, 503, 509, 521, 523, 541, 547, 557, 559, 563, 569, 571, 577, 583, 587, 593, 599, 601, 607, 613, 617, 619, 631, 637, 641, 643, 647, 653, 659, 661, 673, 677, 683, 691, 697, 701, 709, 719, 727, 733, 739, 743, 751, 757, 761, 769, 773, 779, 787, 797, 803, 811, 821, 823, 827, 829, 839, 853, 857, 859, 863, 877, 881, 883, 887, 907, 911, 919, 929, 931, 937, 941, 947, 953, 967, 971, 977, 983, 991, dan 997.

Secara matematis, tidak ada "bilangan prima yang terbesar", karena jumlah bilangan prima adalah tidak terhingga. Bilangan prima terbesar yang diketahui per 2013 adalah 257,885,161 - 1. 

Bilangan itu mempunyai 17,425,170 digit dan merupakan bilangan prima Mersenne yang ke-48. 

Baca juga: Luas Permukaan Kubus: Rumus, Cara Menghitung, dan Contoh Soal 

M57885161 (demikian notasi penulisan bilangan prima Mersenne ke-48) ditemukan oleh Curtis Cooper pada 25 Januari 2013 yang merupakan profesor-profesor dari University of Central Missouri bekerja sama dengan puluhan ribu anggota lainnya dari proyek GIMPS. (OL-1)



Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Berita Lainnya
  • Rangkuman PAI Kelas 5 SD Semester 2

    30/1/2025 23:45

    SEKARANG kita belajar Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 5 SD (sekolah dasar) semester 2. Ini terdiri dari tiga bab. Apa saja isinya? Simak tulisan berikut.

  • Rangkuman PAI Kelas 4 SD Semester 2

    29/1/2025 22:44

    MARI kita belajar materi Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 4 SD (sekolah dasar) Kurikulum Merdeka semester 2. Ada apa saja di pelajaran PAI kelas 4 SD semester 2? Berikut rangkumannya.

  • Rangkuman PAI Kelas 4 SD Semester 1

    29/1/2025 21:33

    MARI kita belajar Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 4 SD (sekolah dasar) semester 1. Ada lima materi yang akan kita pelajari di kelas 4 SD semester 1. Mari kita belajar bersama.

  • Magnet: Pengertian, Macam, Sifat, dan Kelompok Benda Magnetik

    04/1/2025 14:00

    Bahkan banyak alat elektronik yang terdapat komponen magnet di dalamnya. Nah, untuk lebih memperdalam pengetahuan kita tentang magnet simak penjelasan berikut. 

  • Rangkuman Bab 10 Teknologi Ramah Lingkungan IPA Kelas 9

    27/12/2024 22:16

    DALAM Bab 10 tentang Teknologi Ramah Lingkungan buku IPA Kelas 9 disampaikan sejumlah contoh terkait di berbagai bidang, seperti energi, transportasi, lingkungan, dan industri. Masih ingat?  

  • Dua Teknologi yang tidak Ramah Lingkungan

    27/12/2024 22:05

    Nah, ada dua contoh teknologi tidak ramah lingkungan yaitu minyak bumi dan batu bara. Berikut penjelasannya.