Headline

Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.

25/10/2025 20:09

Bakti Sosial HUT ke-14 Partai Nasdem

Anggota Komisi VII DPR fraksi Partai NasDem Erna Sari Dewi (kedua kiri) didampingi Anggota Komisi VIII DPR fraksi Partai NasDem Sri Wulan (kiri) menyerahkan bantuan uang tunai kepada Kepala Dinas Sosial DKI Jakarta Iqbal Akbarudin (kanan) pada kegiatan bakti sosial di Panti Sosial Asuhan Anak Balita Tunas Bangsa, Cipayung, Jakarta, Sabtu (25/10/2025). Dalam rangkaian peringatan HUT ke-14, Partai NasDem menggelar bakti sosial dengan memberikan bantuan uang tunai, kebutuhan pokok, dan mainan kepada Panti Sosial Asuhan Anak Balita Tunas Bangsa dan Panti Sosial Tresna Werdha Budi Mulia 1. MI/Usman Iskandar

Baca Juga