Headline

Koruptor mestinya dihukum seberat-beratnya.

Fokus

Transisi lingkungan, transisi perilaku, dan transisi teknologi memudahkan orang berperilaku yang berisiko.

25/10/2022 19:45

Banjir ROB di Belawan

Pelajar melintasi genangan air akibat banjir rob di Bagan Deli, Belawan, Kota Medan, Sumatera Utara, Selasa (25/10/2022). Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Medan mencatat banjir yang dipicu oleh pasang air laut tersebut telah berdampak di enam kelurahan, seperti BelawanĘI,ĘBelawanĘII, Sicanang, Bahari, Bahagia, dan Bagan Deli. ANTARA/Fransisco Carolio/foc/rdi

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik