05/12/2021 16:30

Pameran "Colors of Bali"

Pengunjung mengamati kerajinan tradisional Bali yang dipamerkan dalam kegiatan bertajuk 'Colors of Bali' di Denpasar, Bali, Minggu (5/12/2021). Pameran tersebut menampilkan hasil eksplorasi dan penelitian tentang perkembangan pewarna dan pigmen alami yang digunakan terhadap sejumlah kerajinan tradisional Bali seperti kain tenun, topeng, wayang kulit, dan lukisan Kamasan. ANTARA/Fikri Yusuf/hp/rdi

Baca Juga