Headline

Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.

10/8/2020 19:01

Razia Masker di Tegal

Petugas Satpol PP memberi sanksi "push up" kepada warga yang tidak mengenakan masker di Alun-alun Kota Tegal, Jawa Tengah, Senin (10/8/20). Warga dan pengendara bermotor yang tidak mengenakan masker mendapat sanksi menyanyikan lagu Indonesia Raya, menghafal Pancasila dan "push up" dalam rangka dmengakkan protokol kesehatan menyusul meningkatnya kasus Orang Tanpa Gejala (OTG) positif covid-19 di Kota Tegal yang mencapai 66 orang. ANTARA/Oky Lukmansyah/rdi

Baca Juga