Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
WAKIL Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar mempertanyakan izin bangunan Hotel Club Bali di Perumahan Kota Bunga Desa Batulawang Kecamatan Cipanas, Cianjur, Jawa Barat, yang telah menelan sejumlah korban jiwa karena tertimbun longsor.
KEBAHAGIAN tak terperi sedang dirasakan keluarga besar Presiden Jokowi dan Ibu Negara, Iriana Joko Widodo. Cucu pertama yang mereka nanti-nantikan lahir dengan selamat, Kamis (10/3)
TIM gabungan gunakan dua alat berat untuk menyingkirkan material bangunan Hotel Club Bali di Perumahan Kota Bunga, Cipanas, Cianjur, Jabar, untuk memudahkan evakuasi jasad tiga korban yang masih tertimbun.
KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil anggota Komisi V dari Fraksi Partai Golkar Budi Supriyanto sebagai tersangka kasus dugaan tindak pidana korupsi penerimaan hadiah atau janji oleh anggota DPR dalam proyek di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).
SEKRETARIS Kabinet Pramono Anung dalam pesan tertulisnya di Jakarta mengkonfirmasi kelahiran cucu pertama Presiden Joko Widodo. Anak pasangan Gibran Rakabuming dan Selvi Ananda itu berjenis kelamin laki-laki.
CUCU pertama Presiden Joko Widodo telah lahir pagi ini sekitar pukul 09.30 WIB di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah, Solo. Sebelumnya anak pasangan Gibran Rakabuming dan Selvi Ananda itu direncanakan akan lahir dengan operasi caesar Jumat (11/3).
ASEP Suardi, 43, oknum pegawai negeri sipil (PNS), ditangkap polisi karena memiliki narkoba di Dusun Rumambe, Desa Anggadita, Kecamatan Klari, Karawang. Polisi menemukan sabu yang diduga disimpan tersangka dalam bongkahan batu akik.
BARESKRIM Polri menetapkan satu orang tersangka baru dalam kasus dugaan korupsi pengadaan 10 unit mobile crane di PT Pelindo II.
DIREKTUR Utama BPJS Ketenagakerjaan Agus Susanto membantah gaji direksi mencapai Rp350 juta. Dia mengaku gajinya jauh di bawah nilai tersebut.
MALAM ini masyarakat Bali akan mengarak ogoh-ogoh keliling desa. Ribuan ogoh-ogoh akan diarak bersamaan mulai pukul 18.00 Wita hingga tengah malam sekita pukul 12.00 Wita. Pengarakan ogoh-ogoh merupakan rangkaian tak terpisahkan dari perayaan Nyepi.
KOMISI Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil Sekretaris Mahkamah Agung, Nurhadi. Dia akan diperiksa terkait kasus dugaan suap terkait penundaan salinan putusan kasasi di Mahkamah Agung.
RATUSAN ogoh-ogoh, boneka besar dalam berbagai bentuk dan ukuran, mulai berjejer di sepanjang jalan di Kota Denpasar dan sekitarnya, Selasa (8/3). Ogoh-ogoh itu dikeluarkan dari balai banjar, tempat karya seni itu dibuat.
BANJIR yang melanda Kabupaten Barito Utara, Kalimantan Tengah, akibat meluapnya Sungai Barito, masih merendam sejumlah wilayah dan beberapa ruas jalan raya tidak dapat dilewati mobil maupun sepeda motor.
SEBAGIAN nelayan di Desa Kaduara Barat, Pamekasan, Jawa Timur, berencana menyaksikan gerhana matahari total (GMT) di Pulau Keramat, yakni sebuah pulau kecil yang terletak di perbatasan perairan Kabupaten Pamekasan dengan Kabupatan Sumenep.
PEMERINTAH Provinsi Sumatra Barat (Sumbar) memusatkan pelaksanaan salat gerhana di Masjid Raya Sumbar pada 9 Maret 2016 pukul 06.30 WIB hingga 08.00 WIB.
KEPALA Polrestabes Bandung Kombes Angesta Romano Yoyol mengakui anggotanya lalai saat melakukan pengembangan kasus begal Sabtu (5/3) lalu. Akibatnya dua anggota Polsek Bandung Kidul mengalami luka tembak diserang tersangka.
TERPIDANA kasus pembalakan liar dan pencucian uang, Labora Sitorus, tiba di Lembaga Pemasyarakatan (LP) Cipinang Jakarta Timur. Labora tiba sekitar pukul 14.55 WIB dengan pengawalan ketat usai tiba di Bandara Soekarno Hatta.
DIREKTORAL Jenderal Pajak Kementerian Keuangan menerapkan terobosan baru untuk meningkatkan kepatuhan wajib pajak yakni dengan memanfaatkan Youtube dan Google, bahkan hingga layanan Go-Jek, untuk mempromosikan cara penyampaian surat pemberitahuan pajak secara daring (e-filing).
KEMENTERIAN Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi mendanai tujuh inovasi hasil riset dari enam perguruan tinggi berbadan hukum yang dapat dikembangkan di bidang industri serta memiliki nilai tambah.
MANTAN Menteri Kesehatan Siti Fadilah Supari memenuhi panggilan KPK untuk diperiksa sebagai saksi kasus dugaan tindak pidana korupsi pengadaan alat kesehatan RS Universitas Airlangga dan laboratorium tropik infeksi, Senin (7/3).
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved