Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
DEWAN Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Riau menyayangkan penundaan pelantikan dua bupati terpilih Rokan Hulu dan Pelalawan yang akan dilaksanakan hari ini (Selasa, 19/4) di ruang paripurna oleh Menteri Dalam Negeri (Mendagri).
PELAKSANA Tugas Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman mengatakan bahwa permasalahan administrasi menjadi penyebab tertundanya pelantikan Bupati dan Wakil Bupati terpilih Rokan Hulu.
PENYIDIK Subdit III Direktorat Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri menghentikan pencarian korban kasus bisnis jual beli ginjal. Saat ini, korban yang mengaku telah menjual ginjalnya berjumlah 19 orang.
KEMENTERIAN Agama akan meningkatkan kualitas lembaga pendidikan Islam. Salah satunya dengan meningkatkan kualitas seluruh Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) menjadi Institut Agama Islam Negeri (IAIN).
PENGENDARA minibus diduga melakukan tabrak lari di jalan layang Tegal Parang, Mampang, Jakarta Selatan, Selasa (19/4). Korbannya pejalan kaki tanpa identitas tewas di lokasi kejadian
PENGAMAT politik J Kristiadi mengatakan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) nyaris tidak memiliki lawan untuk bertarung di Pilkada DKI Jakarta 2017. Berdasarkan sejumlah survei, Ahok selalu menduduki puncak elektabilitas.
GUBERNUR DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok akan mulai menerapkan larangan sepeda motor lewat di Jalan Sudirman-Thamrin mulai tahun ini. Aturan baru itu akan secepatnya diberlakukan setelah uji coba penghapusan jalur three in one.
TERBITNYA Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan No. 1 dan 2 tahun 2015 ternyata menyisakan sederet persoalan. Dampak mencolok peraturan itu muncul terkait larangan penggunaan alat tangkap nelayan yang tak ramah lingkungan.
POTENSI bangkrutnya Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) akibat defisit pendanaan semakin nyata. Kementerian Kesehatan (Kemenkes) bahkan menengarai pelaksanaan program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di 2016 akan mengalami defisit rasio klaim sebesar Rp 6,8 triliun lebih. Angka ini lebih besar dari alokasi APBN bidang Kesehatan yang disediakan pemerintah.
PETUGAS kepolisian memasang dua baliho berukuran 2 x 2 meter yang mengumumkan penundaan pasangan bupati terpilih Rokan Hulu dan Pelalawan di depan Gedung DPRD Provinsi Riau, Pekanbaru, Selasa (19/4).
RATUSAN orang pendukung Bupati Rokan Hulu terpilih, Suparman, melakukan demonstrasi ke kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Riau sebagai protes terhadap Menteri Dalam Negeri yang mendadak menunda pelantikan dua bupati yang sedianya pada haru ini (Selasa, 19/4).
PT Karya Citra Nusantara (KCN) masih melakukan aktivitas proses pekerjaan reklamasi walau telah ditetapkan moratorium reklamasi teluk Jakarta. Pada Selasa (19/4) siang, di pesisir Marunda Cilincing, Jakarta Utara, terlihat ada enam alat berat becho, yang tiga diantaraanya sedang melakukan pengerukan.
SEJUMLAH elemen masyarakat terus memperbincangkan pembatalan dan penundaan pelantikan bupati Rokan Hulu dan Pelalawan yang semula telah dijadwalkan di Gedung DPRD Riau di Pekanbaru, Selasa(19/4).
PENUNDAAN pelantikan Suparman sebagai Bupati Rokan Hulu pada hari ini (Selasa, 19/4), juga berimbas pada pasangan HM Harris-Zardewan yang juga batal dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Pelalawan.
KETUA Yayasan Rumah Sakit Sumber Waras Kartini Muljadi kembali mendatangi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Selasa (19/4). Kartini diduga kuat bakal dimintai keterangan terkait penyelidikan pengadaan lahan RS Sumber Waras oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.
BOS Agung Sedayu Group Sugianto Kusuma alias Aguan kembali dipanggil Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Dia akan diperiksa dalam kasus dugaan suap pembahasan Raperda tentang reklamasi Teluk Jakarta.
MENTERI Dalam Negeri Tjahjo Kumolo mendadak menunda pelantikan Bupati Rokan Hulu terpilih, Suparman, yang semula akan dilaksanakan di Kota Pekanbaru, Provinsi Riau pada hari ini (Selasa, 19/4).
TIM search and rescue (SAR) gabungan berhasil mengevakuasi seorang pendaki yang mengalami kecelakaan di Gunung Slamet, Jawa Tengah, meskipun harus melalui medan yang cukup sulit.
INVESTOR Amerika Serikat berminat untuk berinvestasi di sektor makanan Indonesia. Minat tersebut disampaikan perusahaan dalam pertemuan dengan Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Franky Sibarani.
GEMPA bumi berkekuatan 4,5 Skala Richter (SR), Senin (18/4) sekitar pukul 15.39 WITA terjadi di Kabupaten Ngada, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved