Headline
Koruptor mestinya dihukum seberat-beratnya.
Transisi lingkungan, transisi perilaku, dan transisi teknologi memudahkan orang berperilaku yang berisiko.
PEMPROV Bali keluarkan dana sebanyak Rp 6 miliar lebih, untuk mendirikan 2.500 penjor sebagai ucapan selamat datang bagi para delegasi KTT G-20.
Hal ini disampaikan Kepala SatPol PP Bali Dewa Nyoman Rai Dharmadi usai rapat koordinasi dengan para Kepala SatPol PP kabupaten dan kota seluruh Bali terkait dengan pengamanan dan penertiban baliho di Bali.
Menurut Dharmadi, jumlah dana tersebut diambil dari Provinsi Bali. Dana tersebut akan langsung disalurkan kepada desa adat yang wilayahnya bersentuhan baik langsung maupun tak langsung dengan event KTT G-20.
"Jumlah penjor sebanyak 2.500 yang ini akan dipasang di sejumlah titik di wilayah desa adat yang bersentuhan secara langsung dan tidak langsung dengan event KTT G-20. Ada lagi titik yang menjadi kewenangan di luar desa adat seperti di Bandara Ngurah Rai dan Nusa Dua, dalam kompleks ITDC," ujar Dharmadi, Rabu (2/11/2022)
Dharmadi mengakui, belum tahu persis jumlah desa adat yang akan menerima dana pembuatan penjor. Namun dari lokasi event KTT G-20, hampir dipastikan bahwa desa ada yang dimaksud adalah desa adat yang ada di tiga kecamatan di Kabupaten Badung yakni Kuta Utara, Kuta, dan Kuta Selatan ditambah beberapa desa adat di Kota Denpasar, Gianyar dan Bangli. Sebab wilayah ini yang akan dilalui para delegasi ke tempat menginap atau para delegasi yang akan plesiran ke berbagai obyek wisata.
Dharmadi menegaskan, anggaran tersebut dinilai terlalu minimalis. Sebab harga satu Penjor yang sederhana saja mencapai Rp 2,5 juta sampai Rp 3 juta. Sementara untuk Penjor yang sedikit bagus harganya bisa mencapai Rp 5 juta. Pemerintah hanya membantu meringankan beban masyarakat untuk mendirikan Penjor. Ia yakin desa adat di Bali juga tidak akan tutup mata terhadap pendirian Penjor di wilayah masing-masing. Merekalah yang akan menutupi kekurangan-kekurangan tersebut.
"Ini adalah kearifan lokal Bali. Kita harus menyiapkan tempat yang nyaman bagi peserta delegasi KTT G-20 dengan sebaik-baiknya. Penjor itu sangat Bali. Ini ciri khas Bali. Kita ingin para delegasi merasa bahwa mereka saat itu berada di Bali," ujarnya. (OL-13)
Kami mendorong seluruh pemangku kepentingan di sektor transportasi, terutama yang berkaitan dengan angkutan laut, untuk segera mengevaluasi dan memperbaiki sistem yang ada saat ini.
SEBANYAK 29 orang penumpang KMP Tunu Pratama Jaya yang tenggelam di Selat Bali ditemukan dalam kondisi selamat. Sementara itu 4 orang ditemukan meninggal dunia.
PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mengonfirmasi insiden tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya milik operator swasta PT Raputra Jaya pada Rabu (2/7) malam.
Mereka menyelamatkan diri dengan menggunakan sekoci sebelum akhirnya ditemukan di sekitar Pantai Cekik, tak jauh dari Pelabuhan Gilimanuk, Kabupaten Jembrana, Bali.
SEBUAH insiden tragis terjadi di Selat Bali pada Rabu (2/7) malam, ketika kapal motor penumpang (KMP) Tunu Pratama Jaya dilaporkan tenggelam.
Peristiwa tenggelamnya kapal tersebut terjadi di perairan Selat Bali pada Rabu (2/7) malam, diduga akibat cuaca ekstrem.
Kawasan Umbul Jumprit, di Desa Tegalrejo, Ngadirejo, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah akan dilengkapi kolam renang untuk menarik wisatawan.
RATUSAN biksu dan umat Buddha dari berbagai shangha, melakukan ritual pengambilan air suci di umbul jumprit di Temanggung, Jawa Tengah.
Bupati Temanggung M Al Khadziq mengatakan penataan ulang kawasan wisata Umbul Jumprit bertujuan mendorong perkembangan wisata religi
Umbul Jumprit merupakan hulu dari Sungai Progo dan tempat umat Buddha mengambil air suci yang menjadi sarana puja pada setiap perayaan Waisak.
Jumlah pengunjung memang tidak terlalu banyak. Dengan harga tiket Rp10 ribu per orang, rata-rata pengunjung hanya 200 orang dalam dua minggu.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved