Headline

Presiden Trump telah bernegosiasi dengan Presiden Prabowo.

Fokus

Warga bahu-membahu mengubah kotoran ternak menjadi sumber pendapatan

28/10/2024 13:28

Aksi Muda Jaga Iklim di Salatiga

Sejumlah siswa SMP Stella Matutina membawa Liong Naga yang terbuat dari bahan daur sampah plastik saat mengikuti aksi muda jaga iklim di Salatiga, Jawa Tengah, Senin (28/10/2024). Selain untuk memperingati Hari Sumpah Pemuda, aksi itu sebagai bentuk edukasi dan kepedulian untuk menjaga lingkungan dengan mengelola sampah. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho/sas

Baca Juga
Opini
Kolom Pakar
BenihBaik