Headline

Dengan bayar biaya konstruksi Rp8 juta/m2, penghuni Rumah Flat Menteng mendapat hak tinggal 60 tahun.

Fokus

Sejumlah negara berhasil capai kesepakatan baru

25/2/2020 18:16

Nekat Terabas Banjir, Puluhan Motor Mogok

Zen

PULUHAN motor langsung mogok saat berusaha menerabas Jalan KH. Hashim Ashari, Ciledug, Kota Tangerang, Banten, Selasa (25/2).

Hujan lebat yang terjadi pada Selasa (25/2) dini hari mengakibatkan Kota Tangerang dikepung banjir. Bahkan hingga siang ini ketinggian air di wilayah tersebut masih mencapai 30-150 cm.

Menurut Sektetaris BPBD Kota Tangerang, Edi Sofyan, genangan air masih merendam 13 titik di tujuh Kecamatan di Kota Tangerang, seperti Kecamatan Cibodas, Periuk, Cipondoh, Ciledug, Pinang, Karang Tengah dan Benda. (SM)

Baca Juga

Video Lainnya