1915:Bulgaria Bergabung dengan Blok Sentral

History | BBC | Dok MI
05/10/2015 00:00
1915:Bulgaria Bergabung dengan Blok Sentral
(Wikipedia)
BULGARIA merupakan negara terakhir yang bergabung dengan Blok Sentral pada Perang Dunia I. Blok Sentral yang merupakan sebuah aktor aliansi utama dalam Perang Dunia I melawan blok sekutu beranggotakan Jerman, Austria-Hongaria, Turki Ottoman, dan ditambah Bulgaria.

Sebutan Blok Sentral sendiri muncul karena negara-negara anggota terletak di antara Rusia di timur dan Prancis serta Inggris di barat. Pada September 1918, Bulgaria menjadi negara tercepat dalam hal menyerah dan menandatangani gencatan senjata dengan Sekutu.





Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Editor : Admin
Berita Lainnya