Headline

Dengan bayar biaya konstruksi Rp8 juta/m2, penghuni Rumah Flat Menteng mendapat hak tinggal 60 tahun.

Fokus

Sejumlah negara berhasil capai kesepakatan baru

20/5/2024 12:10

Waspada Banjir Bandang Susulan

Warga menyeberangi sungai yang debit airnya meningkat di Nagari Sungai Jambu, Tanah Datar, Sumatera Barat, Senin (20/5/2024). BMKG mengingatkan masyarakat di wilayah di sekitar Gunung Marapi agar tetap waspada karena curah hujan masih tinggi dan masih berpotensi banjir bandang susulan yang berasal dari 25 titik hulu sungai. ANTARA/Iggoy el Fitra/foc/rdi

Baca Juga