Kepala Divisi Pemberitaan Media Indonesia Teguh Nirwahjudi mendengarkan sambutan dari Direktur Departemen Komunikasi Bank Indonesia Junanto Herdiawan saat workshop online Penulisan Artikel Populer di Kantor Media Indonesia, Jakarta, Kamis (23/9/2021).
Sekolah Jurnalisme Media Indonesia bekerjasama dengan Bank Indonesia menggelar pelatihan prinsip umum penulisan dan teknik menulis populer secara daring yang diikuti 100 peserta dari seluruh satuan kerja Bank Indonesia.