Headline
Dengan bayar biaya konstruksi Rp8 juta/m2, penghuni Rumah Flat Menteng mendapat hak tinggal 60 tahun.
Dengan bayar biaya konstruksi Rp8 juta/m2, penghuni Rumah Flat Menteng mendapat hak tinggal 60 tahun.
PEMKAB Tapanuli Utara, Sumatra Utara, berencana mendirikan badan usaha milik desa yang menggeluti bidang penjualan daya listrik yang dihasilkan dari pembangkit listrik tenaga hidro mikro. Dinas Tenaga Kerja sudah menyiapkan tenaga terampil di bidang ini dengan menggulirkan program pelatihan tenaga kerja. "Untuk membangun satu instalasi pembangkit hidro mikro dibutuhkan waktu 60 hari dan investasi dana Rp300 juta. Namun, untuk membangun jaringan hingga ke rumah-rumah, dibutuhkan dana dari warga masing-masing," kata Kepala Dinas Tenaga Kerja Tapanuli Utara Sofian Simanjuntak, Rabu (26/7).
Ia menambahkan tenaga yang dilatih untuk menangani pembangkit itu merupakan warga setempat, sehingga jika ada kerusakan bisa diperbaiki dengan cepat. Tahun lalu, Bupati Nikson Nababan telah meresmikan satu pembangkit di Desa Lumbantobing, Kecamatan Parmonangan.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved